Kabar Desa
-
MERAIH ASA DI PLATAR AMBA
-
INILAH HASIL IDENTIFIKASI POTENSI DESA KALITEKUK
28 November 2019 14:56:36 WIB Lebu Katiup AnginDesa Kalitekuk; Pelatihan Pengelolaan BUMDES Desa Kalitekuk memasuki hari ke tiga, tema pelatihan pada hari ini adalah Pokdarwis, bukan materi yang diambil hari ini melainkan dilakukannya identifikasi potensi desa, yang salah satunya adalah kawasan Platar Amba yang memang memilki potensi untuk dijadikan ..selengkapnya
-
MENELUSUR SEJARAH BERDIRINYA DESA, DINAS KEBUDAYAAN LAKUKAN BIMTEK
28 November 2019 09:54:54 WIBKalitekuk (28/11) - Untuk menelusuri sejarah berdirinya Desa, Dinas Kebudayaan Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan Bimbingan Teknis dan Desa Kalitekuk menjadi salah satu peserta dalam kegiatan tersebut yang diwakili oleh 5 orang. Bimbingan Teknis tersebut fokus didalam hal penulisan sejarah berdirinya ..selengkapnya
-
HARI KE DUA PELATIHAN PENGELOLAAN BUMDES
27 November 2019 21:17:38 WIB Lebu Katiup AnginDesa Kalitekuk; Pelatihan hari ke dua masih membahas tentang BUMDES, memang sengaja dikupas meski tidak tuntas akan tetapi diharapkan peserta dapat mengambil hikmah. 6 (ENAM) PRINSIP MENGELOLA BUM DESA : Kooperatif Semua komponen yang terlibat di dalam BUM Desa harus mampu melakukan kerjasama yang baik, ..selengkapnya
-
MERAIH MIMPI DI BUMDES
26 November 2019 11:47:33 WIB Lebu Katiup AnginDesa Kalitekuk,Keinginan untuk menjadi lebih baik adalah setiap orang menghendakinya, namun yang memiliki kemauan dibarengi dengan kemampuan, dan keberanian sangat jarang sekali didapat, kecuali memang orang orang yang punya tekat dan mau belajar. oleh sebab itulah saat ini Pemerintah Desa KAlitekuk ..selengkapnya
-
STUNTING...??? JANGAN DIBIARKAN..!!!!
21 November 2019 10:08:06 WIB Lebu Katiup AnginDesa Kalitekuk, Stunting secara garis besar dan pengertian umum adalah bayi lahir dengan panjang kurang dari 48cm,jika dibiarkan maka anak tersebut akan mengalami kekurang maksimalan dalam berkembang dengan baik. Oleh karena itu saat ini Pemerintah sedang menggalakkan penanganan serius terhadap stunting, ..selengkapnya
-
REKREASI ITU PENTING..!!?
13 November 2019 12:49:53 WIB Lebu Katiup AnginDesa Kalitekuk, Inisiatif dari Kader Kesehatan Padukuhan Kalangan Desa Kalitekuk ini memang dibilang jitu, mendampingi para lansia dalam hal kesehatan agar lebih terkontrol di setiap bulannya adalah kewajiban bagi mereka, dan agar tidak terkesan begitu monoton, para kader ini lantas mengajak ..selengkapnya
-
LOMBA SENAM PERINGATI HARI OLAH RAGA NASIONAL
28 September 2019 10:53:19 WIB Lebu Katiup AnginTambran lor, Dalam rangka mensosialisasikan olahraga, mengolahragakan masyarakat dan memasyarakatkan olahraga, PKK Desa Kalitekuk yang dimotori oleh ibu Murtini selaku ketua Tim Penggerak PKK Desa Kalitekuk hari ini menyelenggarakan sebuah kegiatan yang dikemas dalam lomba senam SkJ 2018 sekaligus dalam ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |